Kegiatan ini memberi manfaat ganda bagi Mahasiswa yakni, penambahan ilmu pengetahuan dan juga sertifikat poin SKPI. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa, 6 Maret 2018 pukul 10.00 - 12.00 WIB di Aula Fakultas Hukum, Universitas Pancasila.
Narasumber merupakan Fasilitator Softkskill Universitas Indonesia, Iwan Winanda
Diikuti oleh Mahasiswa dari lintas Fakultas dilingkungan Universitas Pancasila dengan jumlah 236 Mahasiswa